Ethical Considerations in Coaching and Mentoring: Ensuring Integrity and Professionalism
Pelatihan ini dirancang untuk membantu para pemimpin dan manajer memahami serta menerapkan prinsip-prinsip etika dalam kegiatan coaching dan mentoring, guna memastikan integritas dan profesionalisme.
Penanggung Jawab | Administrator |
---|---|
Terakhir diperbarui | 14/08/2024 |
Waktu Penyelesaian | 3 jam 15 menit |
Anggota | 1 |
Share Kursus Ini
Bagikan Link
Share di Social Media
Share melalui Email
Silakan login untuk membagikan ini Ethical Considerations in Coaching and Mentoring: Ensuring Integrity and Professionalism dengan email.
What you will learn
- Definisi Etika
- Pentingnya Etika dalam Coaching dan Mentoring
- Prinsip-prinsip Etika Dasar
- Kerahasiaan dan Privasi
- Konflik Kepentingan
- Batasan Profesional
- Kejelasan Peran dan Ekspektasi
- Pengambilan Keputusan Etis
- Studi Kasus dan Simulasi
- Teknik Refleksi Sesuai Prinsip Etika
- Membina Kepercayaan
- Komunikasi yang Jelas dan Terbuka
- Komitmen terhadap Pengembangan Diri dan Orang Lain
Program Structure
-
Pengenalan Etika dalam Coaching dan Mentoring3 Lessons · 45 mnt
-
Definisi Etika
-
Pentingnya Etika dalam Coaching dan Mentoring
-
Prinsip-prinsip Etika Dasar
-
-
Isu-isu Etis dalam Coaching dan Mentoring4 Lessons · 1 j
-
Kerahasiaan dan Privasi
-
Konflik Kepentingan
-
Batasan Profesional
-
Kejelasan Peran dan Ekspektasi
-
-
Pengelolaan Dilema Etis3 Lessons · 45 mnt
-
Pengambilan Keputusan Etis
-
Studi Kasus dan Simulasi
-
Teknik Refleksi Sesuai Prinsip Etika
-
-
Mengembangkan Integritas dan Profesionalisme3 Lessons · 45 mnt
-
Membina Kepercayaan
-
Komunikasi yang Jelas dan Terbuka
-
Komitmen terhadap Pengembangan Diri dan Orang Lain
-
About the course
Pelatihan ini dirancang untuk membantu para pemimpin dan manajer memahami serta menerapkan prinsip-prinsip etika dalam kegiatan coaching dan mentoring, guna memastikan integritas dan profesionalisme.
Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:
- Memahami pentingnya etika dalam coaching dan mentoring.
- Mengidentifikasi isu-isu etis yang umum terjadi dalam coaching dan mentoring.
- Mengetahui cara menangani dilema etis dalam coaching dan mentoring.
- Mengembangkan keterampilan untuk memastikan integritas dan profesionalisme dalam coaching dan mentoring.
Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:
- Presentasi Interaktif
- Diskusi Kelompok
- Latihan Kasus
- Role Playing
Requirements
Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.
Who should take this course
Para pemimpin, manajer, dan profesional yang terlibat dalam kegiatan coaching dan mentoring.