Hak Kekayaan Intelektual dalam Konteks Startups dan Usaha Kecil

Hak Kekayaan Intelektual dalam Konteks Startups dan Usaha Kecil

Pelatihan ini dirancang untuk memberikan pemahaman tentang pentingnya Hak Kekayaan Intelektual (HKI) untuk startup dan usaha kecil, serta bagaimana cara mengelola HKI secara efektif.

Rp 99,99
99.99000000000001 IDR Rp 99,99
Rp 99,99
Penanggung Jawab Administrator
Terakhir diperbarui 14/08/2024
Waktu Penyelesaian 3 jam 15 menit
Anggota 1

What you will learn

  • Definisi dan Ruang Lingkup HKI
  • Pentingnya HKI bagi Usaha Kecil dan Startups
  • Paten:Proses Penemuan dan Proses Pendaftaran
  • Merek:Identitas Bisnis dan Perlindungan Merek
  • Desain Industri:Melindungi Inovasi Desain
  • Hak Cipta:Mengamankan Karya Kreatif
  • Membangun dan Memelihara Portfolio HKI
  • Mengidentifikasi dan Mencegah Pelanggaran HKI
  • Lisensi dan Aliansi Strategis
  • Prosedur dan Persyaratan Pendaftaran
  • Memantau dan Memperbarui Hak Kekayaan Intelektual
  • Studi Kasus dari Startups yang Berhasil Melindungi HKI
  • Diskusi Grup dan Analisis Kasus

Program Structure

  • Pendahuluan Hak Kekayaan Intelektual
    2 Lessons · 30 mnt
    • Definisi dan Ruang Lingkup HKI
    • Pentingnya HKI bagi Usaha Kecil dan Startups
  • Jenis-jenis Hak Kekayaan Intelektual
    4 Lessons · 1 j
    • Paten: Proses Penemuan dan Proses Pendaftaran
    • Merek: Identitas Bisnis dan Perlindungan Merek
    • Desain Industri: Melindungi Inovasi Desain
    • Hak Cipta: Mengamankan Karya Kreatif
  • Strategi Pengelolaan HKI
    3 Lessons · 45 mnt
    • Membangun dan Memelihara Portfolio HKI
    • Mengidentifikasi dan Mencegah Pelanggaran HKI
    • Lisensi dan Aliansi Strategis
  • Proses Pendaftaran dan Perawatan HKI
    2 Lessons · 30 mnt
    • Prosedur dan Persyaratan Pendaftaran
    • Memantau dan Memperbarui Hak Kekayaan Intelektual
  • Studi Kasus dan Praktik Terbaik
    2 Lessons · 30 mnt
    • Studi Kasus dari Startups yang Berhasil Melindungi HKI
    • Diskusi Grup dan Analisis Kasus

About the course

Pelatihan ini dirancang untuk memberikan pemahaman tentang pentingnya Hak Kekayaan Intelektual (HKI) untuk startup dan usaha kecil, serta bagaimana cara mengelola HKI secara efektif.

Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:

  • Memahami konsep dasar Hak Kekayaan Intelektual.
  • Mengetahui jenis-jenis HKI dan aplikasi praktisnya dalam startup dan usaha kecil.
  • Mengidentifikasi strategi untuk melindungi HKI dalam lingkup usaha kecil dan startups.
  • Mengetahui proses pendaftaran dan perawatan HKI.
  • Memahami pentingnya HKI untuk pertumbuhan bisnis dan inovasi.

Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:

  • Presentasi dan Ceramah
  • Diskusi Kelompok
  • Studi Kasus
  • Workshop/Pelatihan Praktis

Requirements

Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.

Who should take this course

Pemilik usaha kecil, pengusaha startup, pengelola HKI, dan profesional hukum