Meningkatkan Keterampilan Presentasi untuk Pitching yang Sukses

Meningkatkan Keterampilan Presentasi untuk Pitching yang Sukses

Pelatihan ini bertujuan untuk membantu para entrepreneur dalam mengasah keterampilan presentasi mereka sehingga dapat melakukan pitching yang sukses kepada investor, mitra, dan pelanggan potensial.

Rp 99,99
99.99000000000001 IDR Rp 99,99
Rp 99,99
Penanggung Jawab Administrator
Terakhir diperbarui 14/08/2024
Waktu Penyelesaian 3 jam 45 menit
Anggota 1

What you will learn

  • Apa itu Pitching?
  • Komponen Utama dalam Pitching
  • Mengetahui Audiens Anda
  • Menentukan Tujuan Pitching
  • Menyusun Pesan Utama
  • Menceritakan Kisah yang Menarik
  • Teknik Komunikasi yang Persuasif
  • Menggunakan Bahasa Tubuh dengan Benar
  • Mengelola Nervous dan Meningkatkan Percaya Diri
  • Membuat Slide yang Menarik
  • Menggunakan Multimedia dan Visual Aids
  • Latihan dan Revisi Terakhir
  • Simulasi Pitching
  • Memberikan dan Menerima Feedback Konstruktif
  • Pembelajaran dari Pengalaman

Program Structure

  • Pendahuluan dan Dasar-dasar Pitching
    3 Lessons · 45 mnt
    • Apa itu Pitching?
    • Komponen Utama dalam Pitching
    • Mengetahui Audiens Anda
  • Mengembangkan Konten Pitching
    3 Lessons · 45 mnt
    • Menentukan Tujuan Pitching
    • Menyusun Pesan Utama
    • Menceritakan Kisah yang Menarik
  • Teknik Presentasi dan Komunikasi
    3 Lessons · 45 mnt
    • Teknik Komunikasi yang Persuasif
    • Menggunakan Bahasa Tubuh dengan Benar
    • Mengelola Nervous dan Meningkatkan Percaya Diri
  • Alat Bantu Presentasi
    3 Lessons · 45 mnt
    • Membuat Slide yang Menarik
    • Menggunakan Multimedia dan Visual Aids
    • Latihan dan Revisi Terakhir
  • Praktik dan Feedback
    3 Lessons · 45 mnt
    • Simulasi Pitching
    • Memberikan dan Menerima Feedback Konstruktif
    • Pembelajaran dari Pengalaman

About the course

Pelatihan ini bertujuan untuk membantu para entrepreneur dalam mengasah keterampilan presentasi mereka sehingga dapat melakukan pitching yang sukses kepada investor, mitra, dan pelanggan potensial.

Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:

  • Memahami prinsip dasar pitching yang efektif
  • Mengembangkan konten yang menarik dan relevan untuk pitching
  • Membangun kepercayaan diri dalam presentasi
  • Mempelajari teknik komunikasi yang persuasif
  • Menggunakan alat bantu presentasi dengan efektif

Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:

  • Ceramah
  • Diskusi Kelompok
  • Studi Kasus
  • Latihan Praktik
  • Simulasi Presentasi

Requirements

Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.

Who should take this course

Entrepreneur, Startup Founder, Business Owner