AI untuk Analisis Data: Teknik dan Alat untuk Insight Mendalam

AI untuk Analisis Data: Teknik dan Alat untuk Insight Mendalam

Pelatihan ini dirancang untuk memberikan pemahaman mendalam mengenai penggunaan kecerdasan buatan (AI) dalam analisis data. Peserta akan mempelajari teknik-teknik utama dan alat-alat yang digunakan untuk mengungkap wawasan mendalam dari set data yang kompleks.

Rp 99.99
99.99000000000001 IDR Rp 99.99
Rp 99.99
Responsible Administrator
Last Update 08/14/2024
Completion Time 3 hours 15 minutes
Members 1

What you will learn

  • Definisi dan konsep dasar AI
  • Peran AI dalam analisis data
  • Jenis data dan sumber data
  • Algoritma supervised learning dan unsupervised learning
  • Penggunaan neural networks dalam analisis data
  • Teknik clustering dan classification
  • Natural Language Processing (NLP) untuk analisis teks
  • Perkenalan dengan alat AI populer:TensorFlow, Keras, PyTorch
  • Menggunakan Python untuk analisis data dengan library seperti Pandas, NumPy, dan Scikit-learn
  • Implementasi analisis data dengan AI di cloud platforms seperti Google Cloud AI, AWS AI, Microsoft Azure AI
  • Simulasi dan studi kasus analisis data menggunakan AI
  • Proses interpretasi hasil dan pengambilan keputusan
  • Best practices dan tantangan dalam analisis data dengan AI

Program Structure

  • Pendahuluan AI dan Analisis Data
    3 Lessons · 45 min
    • Definisi dan konsep dasar AI
    • Peran AI dalam analisis data
    • Jenis data dan sumber data
  • Teknik AI untuk Analisis Data
    4 Lessons · 1 hr
    • Algoritma supervised learning dan unsupervised learning
    • Penggunaan neural networks dalam analisis data
    • Teknik clustering dan classification
    • Natural Language Processing (NLP) untuk analisis teks
  • Alat dan Platform AI
    3 Lessons · 45 min
    • Perkenalan dengan alat AI populer: TensorFlow, Keras, PyTorch
    • Menggunakan Python untuk analisis data dengan library seperti Pandas, NumPy, dan Scikit-learn
    • Implementasi analisis data dengan AI di cloud platforms seperti Google Cloud AI, AWS AI, Microsoft Azure AI
  • Studi Kasus dan Aplikasi Praktis
    3 Lessons · 45 min
    • Simulasi dan studi kasus analisis data menggunakan AI
    • Proses interpretasi hasil dan pengambilan keputusan
    • Best practices dan tantangan dalam analisis data dengan AI

About the course

Pelatihan ini dirancang untuk memberikan pemahaman mendalam mengenai penggunaan kecerdasan buatan (AI) dalam analisis data. Peserta akan mempelajari teknik-teknik utama dan alat-alat yang digunakan untuk mengungkap wawasan mendalam dari set data yang kompleks.

Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:

  • Memahami konsep dasar dan lanjutan dalam AI dan analisis data
  • Menggunakan algoritma AI untuk analisis data
  • Mengenal dan mengaplikasikan berbagai alat dan platform AI
  • Mengembangkan keterampilan praktis dalam menganalisis data dengan AI
  • Menginterpretasikan hasil analisis data untuk pengambilan keputusan yang tepat

Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:

  • Presentasi dan kuliah
  • Praktikum/laboratorium
  • Diskusi kelompok
  • Studi kasus
  • Tugas individu/proyek

Requirements

Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.

Who should take this course

Analis data, ilmuwan data, profesional IT, dan individu yang tertarik dalam analisis data menggunakan AI