Budgeting and Forecasting: Techniques for Accurate Financial Projections

Budgeting and Forecasting: Techniques for Accurate Financial Projections

Pelatihan ini dirancang untuk memberikan pemahaman yang komprehensif tentang proses budgeting dan forecasting, termasuk teknik-teknik untuk menghasilkan proyeksi keuangan yang akurat. Peserta akan belajar untuk menganalisis data keuangan, memprediksi tren masa depan, dan menyusun anggaran yang realistis.

Rp 99.99
99.99000000000001 IDR Rp 99.99
Rp 99.99
Responsible Administrator
Last Update 08/14/2024
Completion Time 5 hours 15 minutes
Members 1

What you will learn

  • Definisi dan tujuan budgeting dan forecasting
  • Peran budgeting dan forecasting dalam perencanaan bisnis
  • Komponen utama dari proses budgeting
  • Types of budgets:operational vs. capital budgets
  • Zero-based budgeting vs. incremental budgeting
  • Activity-based budgeting
  • Performance-based budgeting
  • Quantitative forecasting techniques:time series analysis, regression analysis
  • Qualitative forecasting techniques:Delphi method, scenario planning
  • Combining multiple forecasting methods for accuracy
  • Common pitfalls in forecasting and how to avoid them
  • Menggunakan alat analisis data keuangan
  • Interpreting financial statements and ratios
  • Identifikasi trend dan pola dalam data keuangan
  • Identifikasi jenis risiko keuangan
  • Strategi mitigasi risiko
  • Menggunakan budgeting dan forecasting untuk mengelola risiko
  • Langkah-langkah menyusun anggaran
  • Menentukan asumsi-asumsi dalam forecasting
  • Mengintegrasikan budgeting dan forecasting dalam perencanaan bisnis
  • Monitoring dan penilaian performa berdasarkan anggaran dan proyeksi

Program Structure

  • Pengenalan Budgeting dan Forecasting
    3 Lessons · 45 min
    • Definisi dan tujuan budgeting dan forecasting
    • Peran budgeting dan forecasting dalam perencanaan bisnis
    • Komponen utama dari proses budgeting
  • Teknik Budgeting
    4 Lessons · 1 hr
    • Types of budgets: operational vs. capital budgets
    • Zero-based budgeting vs. incremental budgeting
    • Activity-based budgeting
    • Performance-based budgeting
  • Metode Forecasting
    4 Lessons · 1 hr
    • Quantitative forecasting techniques: time series analysis, regression analysis
    • Qualitative forecasting techniques: Delphi method, scenario planning
    • Combining multiple forecasting methods for accuracy
    • Common pitfalls in forecasting and how to avoid them
  • Analisis Data Keuangan
    3 Lessons · 45 min
    • Menggunakan alat analisis data keuangan
    • Interpreting financial statements and ratios
    • Identifikasi trend dan pola dalam data keuangan
  • Mengelola Risiko Keuangan
    3 Lessons · 45 min
    • Identifikasi jenis risiko keuangan
    • Strategi mitigasi risiko
    • Menggunakan budgeting dan forecasting untuk mengelola risiko
  • Menyusun dan Mengimplementasikan Anggaran dan Proyeksi
    4 Lessons · 1 hr
    • Langkah-langkah menyusun anggaran
    • Menentukan asumsi-asumsi dalam forecasting
    • Mengintegrasikan budgeting dan forecasting dalam perencanaan bisnis
    • Monitoring dan penilaian performa berdasarkan anggaran dan proyeksi

About the course

Pelatihan ini dirancang untuk memberikan pemahaman yang komprehensif tentang proses budgeting dan forecasting, termasuk teknik-teknik untuk menghasilkan proyeksi keuangan yang akurat. Peserta akan belajar untuk menganalisis data keuangan, memprediksi tren masa depan, dan menyusun anggaran yang realistis.

Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:

  • Memahami konsep dasar budgeting dan forecasting.
  • Mempelajari teknik-teknik dalam menyusun anggaran dan proyeksi keuangan.
  • Menggunakan alat dan metode untuk menganalisis data keuangan.
  • Mengembangkan kemampuan untuk membuat proyeksi keuangan yang akurat.
  • Memahami bagaimana mengidentifikasi dan mengelola risiko keuangan.

Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:

  • Presentasi dan kuliah kelas
  • Studi kasus
  • Latihan praktek
  • Diskusi kelompok
  • Simulasi bisnis
  • Tools dan software aplikasi

Requirements

Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.

Who should take this course

Manager keuangan, analis keuangan, dan profesional lain yang terlibat dalam proses budgeting dan forecasting.