Coaching Skills for Managers: Enhancing Team Performance through Coaching

Coaching Skills for Managers: Enhancing Team Performance through Coaching

Pelatihan ini dirancang untuk membantu para manajer mengembangkan keterampilan coaching yang efektif guna meningkatkan kinerja tim dan mendukung perkembangan individu dalam organisasi.

Rp 99.99
99.99000000000001 IDR Rp 99.99
Rp 99.99
Responsible Administrator
Last Update 08/14/2024
Completion Time 4 hours 30 minutes
Members 1

What you will learn

  • Definisi dan tujuan coaching
  • Manfaat coaching bagi organisasi dan individu
  • Peran manajer sebagai coach
  • Pendekatan coaching:GROW model
  • Membangun hubungan yang baik dan saling percaya
  • Teknik bertanya yang efektif
  • Mendengarkan secara aktif
  • Memberikan feedback yang konstruktif
  • Menentukan tujuan dan sasaran coaching
  • Menyusun rencana aksi dan tindak lanjut
  • Mengidentifikasi dan mengatasi hambatan dalam proses coaching
  • Memantau dan mengevaluasi kemajuan
  • Skenario dan studi kasus nyata
  • Latihan praktek coaching
  • Diskusi kelompok dan refleksi
  • Mengintegrasikan coaching dalam budaya kerja
  • Menjaga keberlanjutan praktik coaching
  • Evaluasi dan tindak lanjut setelah pelatihan

Program Structure

  • Pengantar Coaching
    3 Lessons · 45 min
    • Definisi dan tujuan coaching
    • Manfaat coaching bagi organisasi dan individu
    • Peran manajer sebagai coach
  • Dasar-dasar Keterampilan Coaching
    5 Lessons · 1 hr 15 min
    • Pendekatan coaching: GROW model
    • Membangun hubungan yang baik dan saling percaya
    • Teknik bertanya yang efektif
    • Mendengarkan secara aktif
    • Memberikan feedback yang konstruktif
  • Mengembangkan Rencana Coaching yang Efektif
    4 Lessons · 1 hr
    • Menentukan tujuan dan sasaran coaching
    • Menyusun rencana aksi dan tindak lanjut
    • Mengidentifikasi dan mengatasi hambatan dalam proses coaching
    • Memantau dan mengevaluasi kemajuan
  • Studi Kasus dan Praktek
    3 Lessons · 45 min
    • Skenario dan studi kasus nyata
    • Latihan praktek coaching
    • Diskusi kelompok dan refleksi
  • Implementasi dan Tindak Lanjut
    3 Lessons · 45 min
    • Mengintegrasikan coaching dalam budaya kerja
    • Menjaga keberlanjutan praktik coaching
    • Evaluasi dan tindak lanjut setelah pelatihan

About the course

Pelatihan ini dirancang untuk membantu para manajer mengembangkan keterampilan coaching yang efektif guna meningkatkan kinerja tim dan mendukung perkembangan individu dalam organisasi.

Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:

  • Memahami konsep dan manfaat coaching dalam konteks manajemen.
  • Mengenali perbedaan antara coaching, mentoring, dan berbagai gaya kepemimpinan.
  • Menguasai teknik dan keterampilan coaching dasar yang dapat diaplikasikan dalam situasi kerja sehari-hari.
  • Mengembangkan kemampuan untuk memberikan feedback konstruktif yang membantu karyawan mencapai potensi maksimal mereka.
  • Menerapkan rencana coaching yang efektif dan berkelanjutan untuk memperbaiki kinerja tim.

Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:

  • Presentasi
  • Diskusi interaktif
  • Latihan praktek
  • Studi kasus
  • Role play

Requirements

Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.

Who should take this course

Manajer dan supervisor dari berbagai departemen dalam organisasi