Cross-Functional Collaboration: Building Effective Teams for Product Development
Pelatihan ini bertujuan untuk mempersiapkan tim lintas fungsi secara efektif dalam mengembangkan produk baru. Peserta akan mempelajari praktik terbaik dalam membangun kolaborasi antar departemen guna mencapai tujuan pengembangan produk.
Responsible | Administrator |
---|---|
Last Update | 08/14/2024 |
Completion Time | 3 hours 45 minutes |
Members | 1 |
Share This Course
Share Link
Share on Social Media
Share by Email
Please login to share this Cross-Functional Collaboration: Building Effective Teams for Product Development by email.
What you will learn
- Definisi dan pentingnya kolaborasi lintas fungsi
- Manfaat kolaborasi lintas fungsi dalam pengembangan produk
- Studi kasus dan contoh nyata
- Identifikasi peran dan tanggung jawab anggota tim
- Teknik memilih anggota tim yang tepat
- Pentingnya keberagaman dalam tim
- Strategi komunikasi yang efektif
- Mengatasi hambatan komunikasi
- Penggunaan tools kolaborasi
- Jenis-jenis konflik tim dan cara mengatasinya
- Pengembangan keterampilan penyelesaian masalah
- Membangun kepercayaan dan hubungan baik antar anggota tim
- Analisis kasus kolaborasi lintas fungsi yang sukses
- Diskusi kelompok dan brainstorming
- Simulasi dan role-playing
Program Structure
-
Pendahuluan Cross-Functional Collaboration3 Lessons · 45 min
-
Definisi dan pentingnya kolaborasi lintas fungsi
-
Manfaat kolaborasi lintas fungsi dalam pengembangan produk
-
Studi kasus dan contoh nyata
-
-
Membangun Tim yang Efektif3 Lessons · 45 min
-
Identifikasi peran dan tanggung jawab anggota tim
-
Teknik memilih anggota tim yang tepat
-
Pentingnya keberagaman dalam tim
-
-
Komunikasi dalam Tim Lintas Fungsi3 Lessons · 45 min
-
Strategi komunikasi yang efektif
-
Mengatasi hambatan komunikasi
-
Penggunaan tools kolaborasi
-
-
Mengelola Konflik dan Problematika Tim3 Lessons · 45 min
-
Jenis-jenis konflik tim dan cara mengatasinya
-
Pengembangan keterampilan penyelesaian masalah
-
Membangun kepercayaan dan hubungan baik antar anggota tim
-
-
Studi Kasus dan Praktik Nyata3 Lessons · 45 min
-
Analisis kasus kolaborasi lintas fungsi yang sukses
-
Diskusi kelompok dan brainstorming
-
Simulasi dan role-playing
-
About the course
Pelatihan ini bertujuan untuk mempersiapkan tim lintas fungsi secara efektif dalam mengembangkan produk baru. Peserta akan mempelajari praktik terbaik dalam membangun kolaborasi antar departemen guna mencapai tujuan pengembangan produk.
Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:
- Memahami pentingnya kolaborasi lintas fungsi dalam pengembangan produk.
- Mempelajari teknik dan strategi untuk membangun dan memelihara tim yang efektif.
- Mengidentifikasi hambatan umum dalam kolaborasi tim dan cara mengatasinya.
- Mengembangkan keterampilan komunikasi dan koordinasi di antara anggota tim dari berbagai fungsi.
Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:
- Presentasi
- Diskusi Kelompok
- Studi Kasus
- Simulasi
- Role-Playing
Requirements
Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.
Who should take this course
Manajer Produk, Anggota Tim Pengembangan Produk, Manajer Proyek, dan semua profesional yang terlibat dalam pengembangan produk.