Data Science dan Machine Learning: Mengintegrasikan AI dalam Pengembangan Perangkat Lunak

Data Science dan Machine Learning: Mengintegrasikan AI dalam Pengembangan Perangkat Lunak

Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman mendalam mengenai konsep dan teknik Data Science dan Machine Learning sebagai bagian integral dalam pengembangan perangkat lunak. Peserta akan belajar cara memanfaatkan teknologi AI untuk meningkatkan performa, efisiensi, dan kecerdasan produk perangkat lunak mereka.

Rp 99.99
99.99000000000001 IDR Rp 99.99
Rp 99.99
Responsible Administrator
Last Update 08/14/2024
Completion Time 3 hours
Members 1

What you will learn

  • Definisi dan ruang lingkup Data Science
  • Konsep dasar Machine Learning
  • Perbedaan antara AI, Machine Learning, dan Deep Learning
  • Pembersihan dan persiapan data
  • Analisis data eksploratif
  • Visualisasi data
  • Supervised Learning:klasifikasi dan regresi
  • Unsupervised Learning:clustering dan asosiasi
  • Reinforcement Learning
  • Pemilihan model dan evaluasi kinerja
  • Penggunaan framework Machine Learning:TensorFlow, PyTorch
  • Deployment model AI ke dalam aplikasi

Program Structure

  • Pengantar Data Science dan Machine Learning
    3 Lessons · 45 min
    • Definisi dan ruang lingkup Data Science
    • Konsep dasar Machine Learning
    • Perbedaan antara AI, Machine Learning, dan Deep Learning
  • Teknik Dasar Data Science
    3 Lessons · 45 min
    • Pembersihan dan persiapan data
    • Analisis data eksploratif
    • Visualisasi data
  • Algoritma Machine Learning
    3 Lessons · 45 min
    • Supervised Learning: klasifikasi dan regresi
    • Unsupervised Learning: clustering dan asosiasi
    • Reinforcement Learning
  • Implementasi Machine Learning dalam Perangkat Lunak
    3 Lessons · 45 min
    • Pemilihan model dan evaluasi kinerja
    • Penggunaan framework Machine Learning: TensorFlow, PyTorch
    • Deployment model AI ke dalam aplikasi

About the course

Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman mendalam mengenai konsep dan teknik Data Science dan Machine Learning sebagai bagian integral dalam pengembangan perangkat lunak. Peserta akan belajar cara memanfaatkan teknologi AI untuk meningkatkan performa, efisiensi, dan kecerdasan produk perangkat lunak mereka.

Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:

  • Memahami konsep dasar Data Science dan Machine Learning.
  • Mempelajari teknik-teknik utama dalam Data Science, seperti pembersihan data, analisis data, dan visualisasi data.
  • Menguasai algoritma utama dalam Machine Learning, termasuk supervised learning, unsupervised learning, dan reinforcement learning.
  • Menerapkan algoritma Machine Learning dalam proyek pengembangan perangkat lunak nyata.
  • Mengintegrasikan model AI ke dalam aplikasi perangkat lunak menggunakan framework populer seperti TensorFlow atau PyTorch.

Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:

  • Teori dan Konsep
  • Demo Langsung
  • Studi Kasus
  • Latihan dan Tugas Proyek
  • Diskusi Kelompok

Requirements

Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.

Who should take this course

Pengembang perangkat lunak, insinyur data, analis data, dan profesional IT yang tertarik untuk mengintegrasikan AI dalam pengembangan perangkat lunak.