DevOps dan Cloud Computing: Integrasi dan Automasi untuk Pengembangan dan Operasi
Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman mendalam mengenai konsep DevOps dan bagaimana integrasi dengan Cloud Computing dapat meningkatkan efisiensi dan kolaborasi dalam pengembangan dan operasi perangkat lunak. Peserta akan mempelajari teknik automasi, pengelolaan infrastruktur cloud, serta alat dan praktik terbaik dalam implementasi DevOps.
Responsible | Administrator |
---|---|
Last Update | 08/14/2024 |
Completion Time | 3 hours |
Members | 1 |
Share This Course
Share Link
Share on Social Media
Share by Email
Please login to share this DevOps dan Cloud Computing: Integrasi dan Automasi untuk Pengembangan dan Operasi by email.
What you will learn
- Definisi dan prinsip dasar DevOps.
- Peran Cloud Computing dalam DevOps.
- Manfaat dan tantangan integrasi DevOps dan Cloud Computing.
- Automasi pengujian dan build
- Penggunaan Continuous Integration (CI) tools (misal:Jenkins, GitLab CI)
- Automasi deployment dengan Continuous Delivery (CD) tools (misal:Spinnaker)
- Pengenalan Infrastruktur sebagai Kode (IaC)
- Implementasi IaC dengan Terraform
- Automasi konfigurasi menggunakan Ansible
- Penggunaan AWS, Azure, atau Google Cloud dalam ekosistem DevOps
- Pengelolaan container dengan Kubernetes dan Docker
- Layanan tambahan seperti serverless architecture dan Function as a Service (FaaS)
Program Structure
-
Pengantar DevOps dan Cloud Computing3 Lessons · 45 min
-
Definisi dan prinsip dasar DevOps.
-
Peran Cloud Computing dalam DevOps.
-
Manfaat dan tantangan integrasi DevOps dan Cloud Computing.
-
-
Automasi dalam DevOps3 Lessons · 45 min
-
Automasi pengujian dan build
-
Penggunaan Continuous Integration (CI) tools (misal: Jenkins, GitLab CI)
-
Automasi deployment dengan Continuous Delivery (CD) tools (misal: Spinnaker)
-
-
Infrastruktur sebagai Kode (IaC)3 Lessons · 45 min
-
Pengenalan Infrastruktur sebagai Kode (IaC)
-
Implementasi IaC dengan Terraform
-
Automasi konfigurasi menggunakan Ansible
-
-
Layanan Cloud yang Mendukung DevOps3 Lessons · 45 min
-
Penggunaan AWS, Azure, atau Google Cloud dalam ekosistem DevOps
-
Pengelolaan container dengan Kubernetes dan Docker
-
Layanan tambahan seperti serverless architecture dan Function as a Service (FaaS)
-
About the course
Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman mendalam mengenai konsep DevOps dan bagaimana integrasi dengan Cloud Computing dapat meningkatkan efisiensi dan kolaborasi dalam pengembangan dan operasi perangkat lunak. Peserta akan mempelajari teknik automasi, pengelolaan infrastruktur cloud, serta alat dan praktik terbaik dalam implementasi DevOps.
Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:
- Memahami konsep dan prinsip utama DevOps.
- Menjelaskan pentingnya Cloud Computing dalam konteks DevOps.
- Mempelajari teknik automasi untuk pengembangan dan operasi perangkat lunak.
- Mengimplementasikan infrastruktur sebagai kode (IaC) menggunakan alat seperti Terraform dan Ansible.
- Mengenali berbagai layanan Cloud Computing yang mendukung DevOps.
- Mengaplikasikan praktik Continuous Integration (CI) dan Continuous Delivery (CD).
Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:
- Presentasi
- Demonstrasi langsung
- Latihan praktis
- Diskusi kelompok
- Studi kasus
Requirements
Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.
Who should take this course
Developer, Engineer, System Administrator, Manajer IT, dan profesional lain yang ingin memperdalam pengetahuan tentang DevOps dan Cloud Computing.