Foundations of Coaching: Developing Effective Coaching Skills
Program pelatihan ini dirancang untuk memberikan dasar-dasar penting dari keterampilan coaching yang efektif dan membantu setiap peserta untuk mengembangkan keterampilan coaching yang diperlukan untuk menavigasi dengan sukses tantangan dalam peran kepemimpinan.
Responsible | Administrator |
---|---|
Last Update | 08/14/2024 |
Completion Time | 3 hours 45 minutes |
Members | 1 |
Share This Course
Share Link
Share on Social Media
Share by Email
Please login to share this Foundations of Coaching: Developing Effective Coaching Skills by email.
What you will learn
- Pengertian dan tujuan coaching
- Manfaat coaching bagi individu dan organisasi
- Perbedaan coaching dengan mentoring
- Keterampilan mendengarkan aktif
- Teknik bertanya yang efektif
- Metode memberikan umpan balik konstruktif
- Model GROW (Goals, Reality, Options, Will)
- SMART Goals
- Teknik coaching berbasis kekuatan
- Keterampilan membangun rapport
- Kepercayaan dan kredibilitas dalam coaching
- Empati dan dukungan dalam coaching
- Studi kasus dan simulasi coaching
- Latihan peran dan feedback
- Rencana tindakan pribadi untuk penerapan coaching
Program Structure
-
Pendahuluan Coaching3 Lessons · 45 min
-
Pengertian dan tujuan coaching
-
Manfaat coaching bagi individu dan organisasi
-
Perbedaan coaching dengan mentoring
-
-
Keterampilan Dasar Coaching3 Lessons · 45 min
-
Keterampilan mendengarkan aktif
-
Teknik bertanya yang efektif
-
Metode memberikan umpan balik konstruktif
-
-
Model dan Kerangka Kerja Coaching3 Lessons · 45 min
-
Model GROW (Goals, Reality, Options, Will)
-
SMART Goals
-
Teknik coaching berbasis kekuatan
-
-
Membangun Hubungan Coaching3 Lessons · 45 min
-
Keterampilan membangun rapport
-
Kepercayaan dan kredibilitas dalam coaching
-
Empati dan dukungan dalam coaching
-
-
Penerapan Teknik Coaching3 Lessons · 45 min
-
Studi kasus dan simulasi coaching
-
Latihan peran dan feedback
-
Rencana tindakan pribadi untuk penerapan coaching
-
About the course
Program pelatihan ini dirancang untuk memberikan dasar-dasar penting dari keterampilan coaching yang efektif dan membantu setiap peserta untuk mengembangkan keterampilan coaching yang diperlukan untuk menavigasi dengan sukses tantangan dalam peran kepemimpinan.
Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:
- Memahami konsep dan prinsip dasar coaching.
- Mengidentifikasi perbedaan antara coaching, mentoring, dan bentuk pengembangan lainnya.
- Mengembangkan keterampilan komunikasi yang efektif untuk coaching.
- Mampu menerapkan teknik coaching untuk meningkatkan kinerja tim.
- Menyusun rencana tindak lanjut dan umpan balik yang konstruktif.
Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:
- Presentasi interaktif
- Diskusi kelompok
- Latihan dan simulasi
- Studi kasus
- Role-playing
Requirements
Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.
Who should take this course
Manager, supervisor, dan pemimpin tim yang ingin meningkatkan keterampilan coaching mereka.