Kepatuhan dan Integritas dalam Program Anti-Korupsi
Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman peserta mengenai pentingnya kepatuhan dan integritas dalam upaya pencegahan korupsi serta untuk membekali peserta dengan keterampilan praktis dalam mengimplementasikan program anti-korupsi di organisasi mereka.
Responsible | Administrator |
---|---|
Last Update | 08/14/2024 |
Completion Time | 3 hours |
Members | 1 |
Share This Course
Share Link
Share on Social Media
Share by Email
Please login to share this Kepatuhan dan Integritas dalam Program Anti-Korupsi by email.
What you will learn
- Definisi dan konsep dasar korupsi
- Dampak korupsi terhadap organisasi dan masyarakat
- Pentingnya kepatuhan dan integritas dalam pencegahan korupsi
- Identifikasi risiko korupsi dalam organisasi
- Strategi dan kebijakan pencegahan korupsi
- Penilaian risiko korupsi
- Peran kepemimpinan dan budaya organisasi dalam pencegahan korupsi
- Pelatihan dan edukasi bagi karyawan
- Monitoring dan evaluasi program anti-korupsi
- Etika bisnis dan tata kelola perusahaan yang baik
- Whistleblowing dan perlindungan pelapor
- Komitmen terhadap kode etik dan regulasi
Program Structure
-
Pendahuluan3 Lessons · 45 min
-
Definisi dan konsep dasar korupsi
-
Dampak korupsi terhadap organisasi dan masyarakat
-
Pentingnya kepatuhan dan integritas dalam pencegahan korupsi
-
-
Identifikasi Risiko dan Pencegahan3 Lessons · 45 min
-
Identifikasi risiko korupsi dalam organisasi
-
Strategi dan kebijakan pencegahan korupsi
-
Penilaian risiko korupsi
-
-
Implementasi Program Anti-Korupsi3 Lessons · 45 min
-
Peran kepemimpinan dan budaya organisasi dalam pencegahan korupsi
-
Pelatihan dan edukasi bagi karyawan
-
Monitoring dan evaluasi program anti-korupsi
-
-
Etika dan Governance3 Lessons · 45 min
-
Etika bisnis dan tata kelola perusahaan yang baik
-
Whistleblowing dan perlindungan pelapor
-
Komitmen terhadap kode etik dan regulasi
-
About the course
Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman peserta mengenai pentingnya kepatuhan dan integritas dalam upaya pencegahan korupsi serta untuk membekali peserta dengan keterampilan praktis dalam mengimplementasikan program anti-korupsi di organisasi mereka.
Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:
- Memahami konsep dasar kepatuhan dan integritas
- Mengidentifikasi potensi risiko korupsi dalam organisasi
- Mengetahui strategi pencegahan dan penanganan korupsi
- Memahami peran dan tanggung jawab individu dan organisasi dalam program anti-korupsi
Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:
- Presentasi
- Diskusi kelompok
- Studi kasus
- Role play
Requirements
Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.
Who should take this course
Manajer, Supervisor, dan staf yang bertanggung jawab atas kepatuhan dan tata kelola di organisasi mereka