Kepatuhan dan Standar Keamanan: Memahami dan Mengimplementasikan Regulasi Keamanan

Kepatuhan dan Standar Keamanan: Memahami dan Mengimplementasikan Regulasi Keamanan

Pelatihan ini dirancang untuk memberikan pemahaman mendalam tentang regulasi keamanan siber, standar kepatuhan, dan cara mengimplementasikannya dalam organisasi.

Rp 99.99
99.99000000000001 IDR Rp 99.99
Rp 99.99
Responsible Administrator
Last Update 08/14/2024
Completion Time 3 hours 15 minutes
Members 1

What you will learn

  • Definisi Kepatuhan dan Keamanan
  • Pentingnya Kepatuhan dalam Keamanan Siber
  • Contoh Regulasi dan Standar Keamanan (ISO 27001, GDPR, HIPAA, dll)
  • Regulasi Lokal (Contoh:UU ITE di Indonesia)
  • Regulasi Regional dan Internasional (Contoh:GDPR di Eropa)
  • Studi Kasus Pelanggaran Kepatuhan dan Konsekuensinya
  • Langkah-langkah Implementasi Kepatuhan
  • Penerapan Kebijakan dan Prosedur Keamanan
  • Monitoring dan Audit Keamanan
  • Manajemen Insiden Keamanan
  • Identifikasi Tantangan Implementasi
  • Strategi Mengatasi Tantangan
  • Studi Kasus:Pengalaman Implementasi di Organisasi

Program Structure

  • Modul 1: Pengenalan Kepatuhan dan Standar Keamanan
    3 Lessons · 45 min
    • Definisi Kepatuhan dan Keamanan
    • Pentingnya Kepatuhan dalam Keamanan Siber
    • Contoh Regulasi dan Standar Keamanan (ISO 27001, GDPR, HIPAA, dll)
  • Modul 2: Regulasi Keamanan Siber
    3 Lessons · 45 min
    • Regulasi Lokal (Contoh: UU ITE di Indonesia)
    • Regulasi Regional dan Internasional (Contoh: GDPR di Eropa)
    • Studi Kasus Pelanggaran Kepatuhan dan Konsekuensinya
  • Modul 3: Mengimplementasikan Kepatuhan dan Standar Keamanan
    4 Lessons · 1 hr
    • Langkah-langkah Implementasi Kepatuhan
    • Penerapan Kebijakan dan Prosedur Keamanan
    • Monitoring dan Audit Keamanan
    • Manajemen Insiden Keamanan
  • Modul 4: Tantangan dan Solusi dalam Implementasi Kepatuhan
    3 Lessons · 45 min
    • Identifikasi Tantangan Implementasi
    • Strategi Mengatasi Tantangan
    • Studi Kasus: Pengalaman Implementasi di Organisasi

About the course

Pelatihan ini dirancang untuk memberikan pemahaman mendalam tentang regulasi keamanan siber, standar kepatuhan, dan cara mengimplementasikannya dalam organisasi.

Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:

  • Memahami konsep dasar kepatuhan dan standar keamanan.
  • Mengenali regulasi keamanan siber yang berlaku secara lokal dan global.
  • Mengidentifikasi tantangan dan risiko dalam implementasi regulasi keamanan.
  • Mengembangkan strategi untuk mengimplementasikan kepatuhan dan standar keamanan di lingkungan organisasi.

Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:

  • Presentasi
  • Diskusi Kelompok
  • Studi Kasus
  • Latihan Praktis

Requirements

Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.

Who should take this course

IT Manager, Security Officer, Compliance Officer, Auditor, dan Profesional IT lainnya