Performance Improvement Plans: Developing Strategies for Success

Performance Improvement Plans: Developing Strategies for Success

Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman komprehensif tentang cara menyusun dan mengimplementasikan Performance Improvement Plans (PIPs) yang efektif guna meningkatkan kinerja individu dan tim dalam organisasi.

Rp 99.99
99.99000000000001 IDR Rp 99.99
Rp 99.99
Responsible Administrator
Last Update 08/14/2024
Completion Time 3 hours 45 minutes
Members 1

What you will learn

  • Definisi dan tujuan PIPs
  • Manfaat penerapan PIPs dalam organisasi
  • Komponen utama PIPs
  • Indikator Kinerja Kunci (KPIs)
  • Metode pengukuran kinerja
  • Analisis data kinerja
  • Langkah-langkah menyusun PIPs yang efektif
  • Strategi peningkatan kinerja
  • Pemanfaatan alat bantu dan teknologi
  • Proses implementasi PIPs
  • Metode pemantauan dan evaluasi kinerja
  • Teknik memberikan umpan balik dan coaching
  • Mengidentifikasi faktor penyebab kinerja yang kurang optimal
  • Pendekatan dalam menangani resistensi perubahan
  • Membangun budaya perbaikan berkelanjutan

Program Structure

  • Pengenalan Performance Improvement Plans (PIPs)
    3 Lessons · 45 min
    • Definisi dan tujuan PIPs
    • Manfaat penerapan PIPs dalam organisasi
    • Komponen utama PIPs
  • Penentuan dan Pengukuran Kinerja
    3 Lessons · 45 min
    • Indikator Kinerja Kunci (KPIs)
    • Metode pengukuran kinerja
    • Analisis data kinerja
  • Menyusun Performance Improvement Plans
    3 Lessons · 45 min
    • Langkah-langkah menyusun PIPs yang efektif
    • Strategi peningkatan kinerja
    • Pemanfaatan alat bantu dan teknologi
  • Implementasi dan Pemantauan PIPs
    3 Lessons · 45 min
    • Proses implementasi PIPs
    • Metode pemantauan dan evaluasi kinerja
    • Teknik memberikan umpan balik dan coaching
  • Menangani Kinerja yang Kurang Optimal
    3 Lessons · 45 min
    • Mengidentifikasi faktor penyebab kinerja yang kurang optimal
    • Pendekatan dalam menangani resistensi perubahan
    • Membangun budaya perbaikan berkelanjutan

About the course

Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman komprehensif tentang cara menyusun dan mengimplementasikan Performance Improvement Plans (PIPs) yang efektif guna meningkatkan kinerja individu dan tim dalam organisasi.

Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:

  • Memahami konsep dan tujuan dari Performance Improvement Plans (PIPs)
  • Mengidentifikasi indikator kinerja kunci (Key Performance Indicators/KPIs) yang relevan
  • Mempelajari teknik dan strategi untuk menyusun rencana peningkatan kinerja (Improvement Plans) yang efektif
  • Mengetahui cara memberikan umpan balik yang konstruktif dan bertanggung jawab
  • Mengembangkan keterampilan pemantauan dan evaluasi kinerja
  • Meningkatkan kemampuan dalam menangani situasi kinerja yang kurang optimal

Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:

  • Presentasi
  • Diskusi kelompok
  • Studi kasus
  • Simulasi peran (role play)
  • Latihan individu dan kelompok
  • Feedback session

Requirements

Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.

Who should take this course

Manajer, Supervisor, dan Pemimpin Tim