Strategi Konten yang Menggugah: Meningkatkan Engagement dan Konversi

Strategi Konten yang Menggugah: Meningkatkan Engagement dan Konversi

Pelatihan ini dirancang untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan praktis dalam menciptakan strategi konten yang efektif. Peserta akan belajar bagaimana menciptakan konten yang menarik, relevan, dan mampu meningkatkan interaksi serta konversi di berbagai platform digital.

Rp 99.99
99.99000000000001 IDR Rp 99.99
Rp 99.99
Responsible Administrator
Last Update 08/14/2024
Completion Time 3 hours 45 minutes
Members 1

What you will learn

  • Definisi dan pentingnya Content Marketing
  • Peran konten dalam customer journey
  • Studi kasus sukses Content Marketing
  • Identifikasi target audiens dan pembuatan persona
  • Research kata kunci dan topik relevan
  • Pemetaan konten sesuai dengan tahap customer journey
  • Teknik storytelling
  • Penulisan copy yang menarik
  • Pembuatan konten visual dan video yang efektif
  • Memilih platform distribusi yang tepat
  • Strategi promosi berbayar dan organik
  • Menggunakan social media untuk amplifikasi konten
  • Metrik utama untuk mengukur engagement dan konversi
  • Alat analisis konten:Google Analytics, social media insights, dll
  • Menggunakan data untuk mengoptimalkan strategi konten

Program Structure

  • Pengenalan Content Marketing
    3 Lessons · 45 min
    • Definisi dan pentingnya Content Marketing
    • Peran konten dalam customer journey
    • Studi kasus sukses Content Marketing
  • Membangun Strategi Konten
    3 Lessons · 45 min
    • Identifikasi target audiens dan pembuatan persona
    • Research kata kunci dan topik relevan
    • Pemetaan konten sesuai dengan tahap customer journey
  • Membuat Konten yang Menggugah
    3 Lessons · 45 min
    • Teknik storytelling
    • Penulisan copy yang menarik
    • Pembuatan konten visual dan video yang efektif
  • Distribusi dan Promosi Konten
    3 Lessons · 45 min
    • Memilih platform distribusi yang tepat
    • Strategi promosi berbayar dan organik
    • Menggunakan social media untuk amplifikasi konten
  • Mengukur Keberhasilan Konten
    3 Lessons · 45 min
    • Metrik utama untuk mengukur engagement dan konversi
    • Alat analisis konten: Google Analytics, social media insights, dll
    • Menggunakan data untuk mengoptimalkan strategi konten

About the course

Pelatihan ini dirancang untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan praktis dalam menciptakan strategi konten yang efektif. Peserta akan belajar bagaimana menciptakan konten yang menarik, relevan, dan mampu meningkatkan interaksi serta konversi di berbagai platform digital.

Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:

  • Memahami dasar-dasar Content Marketing dan perannya dalam strategi pemasaran.
  • Mengidentifikasi target audiens dan menciptakan persona yang efektif.
  • Mempelajari teknik dan alat untuk penelitian kata kunci.
  • Mengembangkan rencana konten yang sejalan dengan tujuan bisnis.
  • Menguasai pembuatan berbagai jenis konten (artikel, video, infografik, dll).
  • Mengukur dan menganalisis kinerja konten menggunakan metrik yang relevan.

Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:

  • Presentasi
  • Studi kasus
  • Diskusi kelompok
  • Latihan praktis
  • Sesi tanya jawab

Requirements

Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.

Who should take this course

Profesional pemasaran, Social media manager, Content creator, dan siapa saja yang ingin meningkatkan kemampuan dalam Content Marketing.