Customer Insights and Analytics: Leveraging Data for Strategic Advantage

Customer Insights and Analytics: Leveraging Data for Strategic Advantage

Pelatihan ini berfokus pada pemanfaatan data analitik untuk memperoleh wawasan pelanggan yang akurat dan strategis, guna mengembangkan keunggulan kompetitif perusahaan.

Rp 99.99
99.99000000000001 IDR Rp 99.99
Rp 99.99
Responsible Administrator
Last Update 08/14/2024
Completion Time 3 hours 15 minutes
Members 1

What you will learn

  • Definisi dan pentingnya Customer Insights
  • Sumber data pelanggan
  • Teknik dasar dalam analisis data
  • Pengumpulan dan penyimpanan data
  • Data segmentation
  • Predictive Analytics
  • Customer Lifetime Value (CLV)
  • Analisis SWOT berbasis data pelanggan
  • Mengembangkan strategi pemasaran yang efektif
  • Personalisasi pengalaman pelanggan
  • Studi kasus implementasi sukses
  • Mengukur dan mengevaluasi hasil
  • Menangani tantangan dan risiko

Program Structure

  • Pengantar Customer Insights & Analytics
    3 Lessons · 45 min
    • Definisi dan pentingnya Customer Insights
    • Sumber data pelanggan
    • Teknik dasar dalam analisis data
  • Teknik Analisis Data Pelanggan
    4 Lessons · 1 hr
    • Pengumpulan dan penyimpanan data
    • Data segmentation
    • Predictive Analytics
    • Customer Lifetime Value (CLV)
  • Mengidentifikasi Peluang Strategis
    3 Lessons · 45 min
    • Analisis SWOT berbasis data pelanggan
    • Mengembangkan strategi pemasaran yang efektif
    • Personalisasi pengalaman pelanggan
  • Implementasi Strategi Berbasis Data
    3 Lessons · 45 min
    • Studi kasus implementasi sukses
    • Mengukur dan mengevaluasi hasil
    • Menangani tantangan dan risiko

About the course

Pelatihan ini berfokus pada pemanfaatan data analitik untuk memperoleh wawasan pelanggan yang akurat dan strategis, guna mengembangkan keunggulan kompetitif perusahaan.

Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:

  • Memahami konsep dasar Customer Insights dan Analytics.
  • Mempelajari teknik-teknik pengumpulan dan analisis data pelanggan.
  • Mengidentifikasi peluang strategis melalui data pelanggan.
  • Membangun strategi bisnis berbasis data.

Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:

  • Pelatihan langsung (lecture)
  • Studi kasus
  • Diskusi kelompok
  • Praktikum analisis data

Requirements

Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.

Who should take this course

Manajer pemasaran, analis data, pemilik bisnis, dan profesional lain yang terlibat dalam strategi bisnis dan pengambilan keputusan.