Customer Journey Mapping: Understanding and Enhancing the Digital Experience
Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman mendalam mengenai peta perjalanan pelanggan (customer journey map) dalam konteks digital marketing, serta cara-cara untuk meningkatkan pengalaman pelanggan melalui pemetaan ini.
Responsible | Administrator |
---|---|
Last Update | 08/14/2024 |
Completion Time | 3 hours 45 minutes |
Members | 1 |
Share This Course
Share Link
Share on Social Media
Share by Email
Please login to share this Customer Journey Mapping: Understanding and Enhancing the Digital Experience by email.
What you will learn
- Definisi dan konsep dasar customer journey mapping
- Pentingnya customer journey dalam digital marketing
- Contoh kasus:Peta perjalanan pelanggan dari berbagai industri
- Mengenali titik penting (touchpoints) di berbagai kanal digital
- Penggunaan data untuk mengidentifikasi touchpoints
- Menganalisis interaksi pelanggan di berbagai touchpoints
- Sumber data dan metode pengumpulan data pelanggan
- Menggunakan alat analitik (Google Analytics, Social Media Insight, dll.)
- Analisis data untuk memahami perilaku dan kebutuhan pelanggan
- Strategi untuk meningkatkan pengalaman pelanggan di setiap touchpoint
- Mengembangkan konten dan kampanye marketing yang relevan
- Studi kasus:Sukses meningkatkan pengalaman pelanggan dengan pemetaan customer journey
- Perkenalan alat-alat customer journey mapping (Lucidchart, Smaply, dll.)
- Langkah-langkah membuat peta perjalanan pelanggan
- Memvisualisasikan peta perjalanan dan presentasi kepada tim
Program Structure
-
Pengantar Customer Journey Mapping3 Lessons · 45 min
-
Definisi dan konsep dasar customer journey mapping
-
Pentingnya customer journey dalam digital marketing
-
Contoh kasus: Peta perjalanan pelanggan dari berbagai industri
-
-
Mengidentifikasi Touchpoints Digital3 Lessons · 45 min
-
Mengenali titik penting (touchpoints) di berbagai kanal digital
-
Penggunaan data untuk mengidentifikasi touchpoints
-
Menganalisis interaksi pelanggan di berbagai touchpoints
-
-
Pengumpulan Data dan Insight Pelanggan3 Lessons · 45 min
-
Sumber data dan metode pengumpulan data pelanggan
-
Menggunakan alat analitik (Google Analytics, Social Media Insight, dll.)
-
Analisis data untuk memahami perilaku dan kebutuhan pelanggan
-
-
Optimalisasi Pengalaman Pelanggan3 Lessons · 45 min
-
Strategi untuk meningkatkan pengalaman pelanggan di setiap touchpoint
-
Mengembangkan konten dan kampanye marketing yang relevan
-
Studi kasus: Sukses meningkatkan pengalaman pelanggan dengan pemetaan customer journey
-
-
Alat dan Teknik untuk Customer Journey Mapping3 Lessons · 45 min
-
Perkenalan alat-alat customer journey mapping (Lucidchart, Smaply, dll.)
-
Langkah-langkah membuat peta perjalanan pelanggan
-
Memvisualisasikan peta perjalanan dan presentasi kepada tim
-
About the course
Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman mendalam mengenai peta perjalanan pelanggan (customer journey map) dalam konteks digital marketing, serta cara-cara untuk meningkatkan pengalaman pelanggan melalui pemetaan ini.
Pada pelatihan ini Anda akan mempelajari:
- Memahami konsep dasar dan pentingnya customer journey mapping.
- Mengidentifikasi titik penting (touchpoints) dalam perjalanan pelanggan di platform digital.
- Mempelajari cara mengumpulkan data dan wawasan tentang perilaku pelanggan.
- Mengembangkan strategi untuk meningkatkan pengalaman digital pelanggan berdasarkan peta perjalanan pelanggan.
- Mengenali alat dan teknik yang dapat digunakan untuk membuat dan menganalisis customer journey map.
Metode pembelajaran dilaksanakan melalui:
- Presentasi
- Diskusi kelompok
- Studi kasus
- Praktik langsung menggunakan alat customer journey mapping
- Sesi tanya jawab
Requirements
Tidak ada persyaratan khusus untuk mengikuti pelatihan ini.
Who should take this course
Profesional dalam bidang marketing, digital marketing, customer experience, product management, dan individu yang tertarik untuk memahami pengalaman pelanggan secara lebih mendalam.